
Kuwu Citemu Bersama Pemdes, Salurkan BLT DD Tahap Akhir Sebanyak 31 KPM
Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Pemerintah Desa (Pemdes) Citemu Kecamatan Mundu Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, membagikan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) 2024 tahap akhir sebanyak 31 keluarga penerima manfaat (KPM). Kegiatan tersebut di hadiri Kuwu Desa Citemu, perangkat dan lembaga desa, Puskesos, tokoh masyarakat, Babinsa, Bhabinkamtibmas serta instansi terkait lainnya. Disampaikan Kuwu desa…