Pemdes Sinarancang Sambut Tim Monev Kecamatan Mundu

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Pemdes Sinarancang kecamatan Mundu kabupaten Cirebon Jawa Barat. menyambut Tim monitoring dan evaluasi (Monev) Kecamatan Mundu untuk melakukan evaluasi dan cross cek administrasi kegiatan pembangunan dari anggaran DD, ADD, Bangun dan lainnya. Kegiatan Monev tersebut di hadiri Camat Mundu H. Anwar Sadat, Kuwu Sutarjo Desa Sinarrancang, Sekmat Mundu, perangkat dan…

Read More