
Bupati Majalengka, Eman Suherman Wujudkan IPSKA yaitu Aktivitas Ekspor ke Tiga Negara
Cirebon Online Majalengka, – Sektor Industri dan Perdagangan di Kabupaten Majalengka telah menjadi penyumbang terbesar dalam PDRB Majalengka dengan menjadi terbesar pertama. Untuk itu Pemerintah Kabupaten Majalengka melalui Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) berusaha untuk menjadi IPSKA (Instansi Penerbit Surat Keterangan Asal), agar ekspor dari Majalengka masuk PAD Majalengka. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin)…