Pemdes Mekarsari Salurkan BLT DD Kepada 116 KPM 

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – Pemerintah Desa Mekarsari, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon. Membagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa anggaran tahun 2022 kepada 116 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Terlihat masyarakat begitu sumeringah, terutama bagi 116 KPM dengan diterimanya BLT yang bersumber dari Dana Desa tahap ke dua sejumlah Rp 900.000 tiap KPM. “Penerima BLT DD hari…

Read More

Haul Embah Kuwu Cerbon Jadikan “Suritauladan dan Motivasi Para Kuwu”

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – Rangkaian kegiatan haul embah Kuwu Cerbon yang terakhir di selenggarakan di halaman kantor Desa Cibogo, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon. Setelah agenda lainnya di laksanakan di wilayah Barat. Acara tersebut dihadiri para Kuwu, Kadis DPMPD, Ketua DPC PKB, kyai, ulama dan sejumlah tokoh masyarakat serta undangan lainnya. Tampak memenuhi halaman kantor desa…

Read More

PT Indonesia Epson Industry Terima Penghargaan SMSI AWARD 2022

CirebonOnline Bekasi, – PT Indonesia Epson Industry (IEI) di EJIP, Cikarang Selatan menerima penghargaan SMSI AWARD 2022 Kabupaten Bekasi sebagai perusahaan tercepat dalam pencapaian target herd immunity Covid- 19. Penghargaan diserahkan pengurus SMSI Kabupaten Bekasi ke pihak perusahaan melalui 2 HR PT Indonesia Epson Industry, Salman dan Sapto, Jumat, (26/8/2022). Ketua SMSI Kabupaten Bekasi Doni…

Read More

PWI Larang 20.000 Anggotanya Ikut UKW Lembaga Abal-abal Tidak Patuhi UU Pers

CirebonOnline JAKARTA— Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) melarang sekitar 20.000 anggotanya mengikuti Uji Kompetensi Wartawan (UKW) yang pelaksanaannya bertentangan dengan Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers. PWI secara tegas menyatakan bahwa satu-satunya lembaga yang memiliki legitimasi untuk melakukan pengaturan dan penyelenggaraan UKW adalah Dewan Pers. Lembaga Uji (LU) yang bisa menguji kompetensi wartawan sesuai UU…

Read More

Percepat Musdesus KPCT Bertemu Kuwu, BPD Kecamatan Karang Wareng dan Karangsambung

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Untuk memenuhi persyaratan administratif pemekaran WTC, secepatnya digelar Musdesus ditiap desa yang berada di Wilayah Timur Cirebon. Untuk itu digelar silaturahmi antara KPCT,Kuwu, BPD dan tokoh masyarakat di dua Kecamatan yaitu Karang Wareng dan Karangsambung. Acara tersebut dilaksanakan di salah satu cape resto di Karangsambung yang di hadiri anggota DPRD Provinsi…

Read More

Demi Kemajuan Desa Ambit, Kuwu Nurwandi “Melantik Perangkat Desa”

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Kuwu Nurwandi Desa Ambit, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, melantik satu petangkat desa dalam struktural pemerintahan desa untuk memaksimalkan pelayanan publik dan administrasi pelayanan masyarakat yang harus lebih optimal dalam melaksanakan tugasnya. Pada pelantikan tersebut dihadiri Muspika kecamatan Waled, BPD, perangkat dan lembaga desa, tokoh masyarakat, Babinsa, Bhabinkamtibmas dan undangan lainnya. Jumat,…

Read More

Sebanyak 31 Pamen TNI AD Melakukan Kegiatan Latihan Kerja (OJT)

CirebonOnline Kuningan, – Sebanyak 31 Perwira Menengah (Pamen) TNI AD dari Pusat Pendidikan Teritorial TNI Angkatan Darat melakukan kegiatan latihan kerja (OJT) aplikasi atau praktik pendalaman materi teritorial di Aula Mashud Wisnusaputra Kodim 0615/Kuningan, Jl. RE. Martadinata No. 97 Ciporang – Kuningan, Kamis (25/08/2022). Dandim 0615/Kuningan Letkol Inf Bambang Kurniawan melalui Kasdim 0615/Kuningan Mayor Inf Uci…

Read More

Penurunan Stunting Upaya Holistik Berbagai Unsur “Kroyokan”

CirebonOnline Kab. Brebed, – Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH menandaskan, untuk menurunkan angka stunting diperlukan upaya holistik dari berbagai unsur alias kroyokan. Bila dilakukan secara parsial, sepotong-potong dan tidak memiliki kepedulian, maka akan sulit menurunkan angka stunting. Untuk itu, Idza mengajak kepada seluruh elemen bangsa memiliki Hal tersebut disampaikan bupati saat Pendampingan Terpadu…

Read More

Bupati Cirebon “Koperasi Perkuat Ekonomi Masyarakat”

CirebonOnline Kab. Cirebon -, Bupati Cirebon, Drs H Imron MAg menghadiri Pembukaan Semarak Hari Koperasi ke-75 Tahun Tingkat Kabupaten Cirebon, Kamis (25/8/2022). Dengan tema “Transformasi Digital sebagai Gerakan Milenial Menuju Kemandirian Koperasi”, kegiatan ini berlangsung selama tiga hari dari tanggal 25 s/d 27 Agustus 2022. Rangkaian acaranya yaitu Santunan Anak Yatim, Bazzar, Seminar Perkoperasian, Donor…

Read More

Kuwu Ahmad Hudori, Melantik Perangkat Desa “Tingkatkan Pelayanan dan Pengabdian”

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Kuwu Desa Cibogo, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, melantik dua perangkat desa untuk meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat sebagai tugas dan pengabdian yang harus di junjung tinggi saat melaksanakan tugasnya. “Pengabdian itu mamerupakan bagian dari ibadah kepada Allah, SWT. Oleh karena itu mari kita tanamkan jiwa pengabdian untuk memajukan desa Cibogo lebih baik, maju…

Read More

Dinsos dan Kecamatan Mundu Gelar Rapat Koordinasi Pemutakhiran DTKS Tahun 2022

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Pemerintah Kecamatan Mundu Kabupaten Cirebon, mengadakan kegiatan Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Tahun 2022 bertempat di aula kantor Kecamatan. Kamis (24/08/2022). Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka menindaklanjuti surat Kepala Dinas Sosial Kabupaten Cirebon, tentang Pemutakhiran Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Tahun 2022. Acara tersebut dihadiri Kepala Dinas sosial…

Read More

Haul Mbah Kuwu Cerbon “Ang Adohna Ing Pepadu” Hilangkan Permusuhan, Pertikaian dan Pertengkaran

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – Dalam rangka memperingati Haul Mbah Kuwu Cerbon, Forum Komunikasi Kuwu Cirebon (FKKC), para kuwu yang hadir menziarahi dan berdo’a bersama di dua tempat bersejarah di Kabupaten Cirebon, yakni Makam Keramat Mbah Kuwu Sangkan di Desa Cirebon Girang, Kecamatan Talun dan Makam Sunan Gunung Djati di Kecamatan Gunung Djati. Setelah melaksanakan doa…

Read More

TMMD Usai, Bupati Harap Kolaborasi Terus Terjaga

CirebonOnline Kab. Cirebon -, Bupati Cirebon, Drs H Imron MAg menghadiri penutupan kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-114 Kodim 0620 Kabupaten Cirebon di Desa Jatiseeng, Kecamatan Ciledug, Rabu (24/8/2022). Komandan Korem 063/Sunan Gunung Jati, Kolonel Inf Dani Rakca SAP turut hadir untuk menutup kegiatan yang dilaksanakan selama 30hari ini. Dikatakan Imron, banyak manfaat dari…

Read More

BBWS Gelar Sosialisasi Konstruksi Pembangunan Pengaman Muara Sungai Mundupesisir

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Sebagaimana direktif Presiden untuk membangun pengaman muara Sungai Mundupesisir, melalui arahan Dirjen SDA, Kepala BBWS Cimanuk Cisanggarung Dr. Ismail Widadi, ST, M.Sc gerak cepat adakan rapat khusus bersama Tim DP3 (Desain, Perencanaan, Penilaian, dan Perencanaan) untuk menyusun RAB (Rancangan Anggaran Biaya) dan KAK (Kerangka Acuan Kerja) proyek pekerjaan pembanguanan Muara Sungai…

Read More

BBWS Gelar Sosialisasi Konstruksi Pembangunan Pengaman Muara Sungai Mundupesisir

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Sebagaimana direktif Presiden untuk membangun pengaman muara Sungai Mundupesisir, melalui arahan Dirjen SDA, Kepala BBWS Cimanuk Cisanggarung Dr. Ismail Widadi, ST, M.Sc gerak cepat adakan rapat khusus bersama Tim DP3 (Desain, Perencanaan, Penilaian, dan Perencanaan) untuk menyusun RAB (Rancangan Anggaran Biaya) dan KAK (Kerangka Acuan Kerja) proyek pekerjaan pembanguanan Muara Sungai…

Read More

Perkenalkan KPT Lewat Lomba Gerak Jalan

CirebonOnline Kab. Beres, – Lebih dari 120 regu mengikuti Lomba Grak Jalan memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2022. Lomba ini sekaligus memperkenalkan bangunan baru Kantor Pemerintahan Terpadu (KPT) Kabupaten Brebes. Lomba gerak jalan yang mengambil start dan finish di Islamic Center Brebes di lepas Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE…

Read More

Pemdes Gunungsari Salurkan Program BPNT Pada 486 KPM

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – Sebanyak 486 KPM Desa Gunungsari, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon. Menerima bantuan pangan non tunai berupa beras, daging, buah-buahan, telor hingga sayuran secara antri sesuai aturan di salurkan. “Penyaluran tersebut di lakukan oleh E Warung Desa Gunungsari Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon,” ungkap Kuwu Gunungsari Sri Umsari. Selasa (23/8/2022). Lanjut Ibu kuwu Umsari…

Read More

Progres Rutilahu Di Desa Cisaat Kec. Waled Mencapai 75 Persen

Cirebonnews Aktual Kabupaten Cirebon, – Program Rutilahu untuk 20 penerima manfaat di Desa Cisaat, Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon. Nampaknya bisa tepat waktu dan cepat rampung.Tentunya semua ini berkat kerja keras LPMD beserta pendamping dan juga jiwa gotong royong masyarakat. Menurut Kuwu desa Cisaat Toto Suharto, ketika ditemui di kantornya mengatakan, semua penerima manfaat program rutilahu…

Read More

PT KAI Daop 3 Cirebon Tertibkan Aset Tanah di Desa Kanci Kulon

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Kegiatan PT KAI saat ini, fokus melakukan penjagaan aset perusahaan dengan tujuan untuk menjaga dan mengamankan aset negara dari pihak lain yang tidak memiliki hak atas aset negara Indonesia. Disampaikan manager humas Daop 3 Cirebon, Ayep Hanapi, Mengutif pernyataan dari tenaga ahli menteri agraria dan Tata Ruang (ATR)/Badan Pertanahan Nasional (BPN)…

Read More

Meriahkan HUT RI Ke 77 “Desa Cikulak dan Cibogo” Disambut Antusias Ribuan Warga

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – Desa Cikulak dan desa Cibogo di Kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, sangat mendominasi dalam rangka memeriahkan HUT RI ke 77 tahun 2022, dengan mengadakan berbagai perlombaan yang disambut antusias oleh warga dua desa dan sekitarnya. Disampaikan kuwu desa Cikulak Yusnaedi ST., berbagai kegiatan baik sosial, kesehatan hingga siraman rohani dan hiburan menjadi…

Read More

BMW Adakan Kegiatan Pendampingan Perizinan NIB dan Digital di Kota Cirebon

CirebonOnline Kota Cirebon, – Batur Mba Wulan (BMW) kembali mengadakan kegiatan Pendampingan Perizinan NIB dan Digital di wilayah Jalan Saleh Gang Mulya 2 No.43 Kota Cirebon. Kegiatan ini merupakan batch ke 18 dan akan terus dilanjutkan sampai UMKM Kota cirebon semua melek digital. Coach Wulan atau nama lengkap Rd Sri Wulandari selaku Kabid UMKM danEkonomi…

Read More

FKKC Losari Setuju Pemekaran WTC “Ikhtiar Mensejahterakan Masyarakat Cirebon Timur”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Silaturahmi KPCT bersama FKKC, BPD serta tokoh masyarakat Losari Kabupaten Cirebon, berlangsung di rumah tokoh masyarakat yang sekaligus ulama kharismatik Yaitu KH Muhari di Mulyasari Losari, kecamatan Losari, Kabupaten Cirebon. Minggu (21/8/2022). Acara tersebut dihadiri anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Hj. Yuningsih, BPH dan KPCT. Dalam pemaparan dialog bersama dengan…

Read More

Ridjzar Jadi Kebangkitan Potensi Sepak Bola Cirebon, Siska “Dorong Perda Industri Olahraga”

CirebonOnline CIREBON – Kehadiran Rizdjar Nurviat Subagja di Cirebon bisa membangkitkan sepak bola dan semangat anak-anak Cirebon dalam mengembangkan potensinya. Bahkan, DPRD mendorong segera ditetapkannya Peraturan Daerah (Perda) Industri Olahraga yang didalamnya ada sepak bola agar segera disahkan. “Kehadiran Rizdjar ini sangat luar biasa membangkitkan semangat anak-anak di Cirebon dalam sepak bola. Rizdjar dari Desa…

Read More

PT SMR dan Rest Area KM 229 B Dorong Pertumbuhan Ekonomi Kreatif Di WTC

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – PT Semesta Marga Raya bersama Rest Area KM 229 B tol Kanci Pejagan sebagai pengelola mengadakan berbagai kegiatan dalam rangka memeriahkan HUT RI Ke 77. Acara tersebut diikuti lima Kecamatan disekitar Tol Kanci – Pejagan. Kegiatan pada momen memperingati HUT RI yang ke 77 tahun yang dihelat di rest area KM…

Read More

Sebanyak 1115 KPM BPNT Desa Cikulak Kidul Di Guyur Bantuan Non Tunai

CirebonOonline Kab. Cirebon, – Kembali masyarakat yang terdaftar sebagai penerima BPNT mendapat bantuan bahan pangan yang memenuhi lima sehat sempurna melalui BUMDES Cikulak Kidul, kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon. Sabtu (20/8/2022). “Sebanyak 1115 KPM begitu antusias dan sumringah menerima bantuan tersebut secara bergantian,” jelas ketua Bumdes Cikulak Kidul Kustadi ketika ditemui di lokasi penyaluran BPNT. Sementara…

Read More