Pemkab Brebes Akan Datangi Kementerian PAN RB, Perjuangkan Nasib CASN PPPK

CirebonOnline Jawa Tengah, – Anggota DPRD Brebes serta Perwakilan Guru Honorer akan mengupayakan agar Formasi PPPK Guru disetujui Kemen PAN RB. Upaya tersebut dilakukan dengan mendatangi Kementerian PAN RB serta BKN sekaligus di Jakarta. Rombongan DPRD Kabupaten Brebes beserta Perwakilan Guru P1 bahkan telah berangkat mendatangi Kemenpan RB di Jakarta Jumat, 4 November 2022 untuk…

Read More

HUT PMI Kabupaten Cirebon Ke 77 “Akan Gelar Gebyar Donor Darah Di WTC”

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – Rangkaian acara HUT PMI Kabupaten Cirebon yang ke 77 tahun, lebih di fokuskan pada gerakan donor darah. Karena selama ini stok darah di PMI Kabupaten Cirebon banyak yang membutuhkan untuk kemanusiaan. Disampaikan Arief Sekretaris panitia pelaksana, bahwa PMI Kabupaten Cirebon akan mengadakan Gebyar Donor Darah di bagi dua titik Kegiatan yaitu…

Read More

Kolaborasi PWI dan SMSI Karawang Gelar Lokakarya Kode Etik Jurnalistik

Cirebon online Karawang – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Karawang bersama Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) menggelar Lokakarya Kode Etik Jurnalistik di Front One Akshaya Hotel Karawang, pada Jumat (4/11/2022). Acara yang didukung Pemerintah Kabupaten Karawang ini mengusung tema Perlindungan Hukum dan Penegakan Kode Etik Jurnalistik. Kegiatan itu dihadiri Sekretaris Daerah Karawang, Acep Jamhuri, Dandim 0604…

Read More

Camat Mundu Melantik BPD Mundupesisir “Kolaborasi dan Bersinergi Demi Kemajuan Desa”

Cirebon online Kab. Cirebon, – Pemerintah Desa Mundupesisir Kecamatan Mundu Kabupaten Cirebon, mengadakan pelantikan sekaligus pengambilan sumpah Badan Permusyawaratan Desa (BPD) bertempat di aula desa setempat. Jumat, (4/11/2022). Pada pelantikan tersebut Camat Mundu, H. Anwar Sadat, M.Si mengatakan, berdasarkan keputusan Bupati Cirebon Nomor 141.2/Kep.546 – DPRD/2022 tanggal 27 Oktober 2022, tentang peresmian anggota BPD Mundu…

Read More

Ratusan Kuwu Akan Gelar Istigosah “Memohon Euforia Politik Lokal dan Nasional Tetap Kondusif”

CirebonOnline Kabupaten Cirebon, – Antisipasi gejolak politik menjelang tahun politik nasional terutama bagi masyarakat Desa yang belum menentu aturan dan keputusan dari Kemendagri berkaitan pilwu serentak di Kabupaten Cirebon. Berpengaruh pada situasi Desa antara Morotarium serta revisi UU No 6 Tahun 2014 kaitan usulan asal usul Desa serta kearifan lokal. “Dari permasalahan tersebut, FKKC Kabupaten…

Read More

“Ngopi Aspirasi Bersama Kapolresta” Ajak Warga Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

Cirebon online Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Arif Budiman, S.I.K, M.H. melaksanakan kegiatan “Ngopi Aspirasi Bersama Kapolresta” dengan masyarakat di warung milik Lebe Ashari desa Asem, Kecamatan Lemahabang, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Kegiatan ini dilakukan salah satu upaya untuk menampung aspirasi warga dari berbagai situasi dan kondisi lingkungan di desa pasca, terjadinya tawuran antar pelajar agar…

Read More

Dr. Ir. H.E. Herman Khaeron Dengan Tegas “Mendukung Pemekaran Wilayah Cirebon Timur”

Cirebon Online Kab. Cirebon, – Dalam rangka memperingati maulid nabi Muhammad SAW, masyarakat desa Windujaya, Kecamatan Sedong, Kabupaten Cirebon mengadakan lomba hadroh, khitanan massal dan donor darah. Acara tersebut dihadiri anggota DPR RI dari fraksi Komisi IV, Demokrat Dr. Ir. H.E. Herman Khaeron, M.S.i, Muspika, tokoh masyarakat, alim ulama serta undangan terkait lainnya. Dalam sambutannya,…

Read More

Dibalik Pemanggilan Anak Bupati Majalengka ke Kejati Diharapkan Tak Ada Aroma Politik

CirebonOnline Majalengka, – Kejaksaan Tinggi (Jawa Barat) telah memanggil Kepala Bapenda Kabupaten Majalengka,  dalam kapasitas sebagai saksi, terkait proses revitalisasi Pasar Sindangkasih, Cigasong, Kabupaten Majalengka. Bupati Majalengka, H Karna Sobahi membenarkan bahwa kepala Bapenda INA telah memenuhi pemanggilan penyidik Kejati Jawa Barat. Namun, ia hanya diminta konfirmasi perihal proses Pasar Cigasong tersebut. “INA telah menjelaskan…

Read More

Bupati Majalengka Karna Sobahi Terkait Anaknya Diperiksa Kejati “Siap Diproses Hormati Hukum”

Cirebon Online Majalengka, – Viralnya anak Bupati Majalengka dan Bapenda yang di panggil Kejati dengan adanya dugaan gratifikasi milyaran rupiah di media sosial. Akhirnya anak Bupati Majalengka Karna Sobahi merespons pemanggilan dan pemeriksaan Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Majalengka Irfan Nur Alam (INA) oleh penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jabar. Bupati Majalengka Karna Sobahi meminta…

Read More

Anak Bupati Majalengka dan Bapenda Diperiksa Kejati “Diduga Gratifikasi Rp Milyaran”

Cirebon Online Bandung, – Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Majalengka berinisial INA diperiksa penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Barat. INA dan Irfan Nur Alam merupakan putra dari Bupati Majalengka Karna Sobahi. Anak Bupati tersebut, diperiksa terkait kasus dugaan korupsi berupa gratifikasi atau suap miliaran rupiah dilingkungan Pemerintah Kabupaten Majalengka.“INA dipanggil penyidik Kejati Jabar pada…

Read More

Kajari: Kenali Hukum Jauhi Hukuman

Cirebon Online Jawa Tengah, – Pengelolaan keuangan desa harus dimulai dari perencanaan, tidak bisa seorang Kepala Desa (Kades) dengan serta merta membuat suatu kegiatan tanpa perencanaan. Maka hasilnya tidak maksimal dan bahkan bisa melenceng dari tujuan awal. Musyawarahkan terlebih dahulu dengan seluruh pemangku kepentingan di desa tersebut, jangan ambil keputusan sendiri alias arogan. Nasehat tersebut…

Read More

Sehari Bersama Ganjar Sapa Warga Brebes

Cirebon Online Jawa Tengah, – Gubernur Jawa tengah Ganjar Pranowo beserta rombongan seharian berkunjung ke Brebes. Kunuungan kali ini, Ganjar tanpa protokoler lansung menyapa masyarakat di titik sasar kunjungan, Rabu (2/1). Secara maraton, Ganjar melihat hasil bedah rumah, menanam bawang dan melihat stok di gudang bawang. Turun dari mobil H 1, Ganjar Pranowo melihat langsung…

Read More

Rakor Forum Cirebon Timur Mandiri Tentukan Target Pemekaran WTC

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Langkah baru menuju pemekaran WTC terus di lakukan pasca deklarasi yang dihadiri seluruh tokoh masyarakat, ulam, cendikiawan, pengusaha, politisi, teknokrat dan FKKC Kabupaten Cirebon baru baru ini. Hadir sejumlah pengurus FCTM yang juga didalamnya KPCT bersinergis untuk membedah persoalan Pemekaran WTC, Rakor yang di mulai siang hingga malam hari bertempat…

Read More

Sebelum Purna Bakti BPD Se-kecamatan Waled Adakan Peningkatan Kapasitas

Cirebon online Kabupaten Cirebon, – Hampir di 12 Desa Se-kecamatan Waled, Kabupaten Cirebon, jabatan BPD akan berakhir. Sebelum purna bakti, maka diadakan peningkatan kapasitas BPD. Untuk itu sejumlah enam Desa mengelar peningkatan kapasitas bertempat di GOR Pemdes Ambit dengan Nara sumber dari Kecamatan Waled. Rabu (02/11/2022). Dengan adanya kegiatan ini, Ketua FKKC Kecamatan Waled juga…

Read More

Wakil Bupati Cirebon Hadiri Peringatan Maulid Nabi yang di Gelar PAC Muslimat Kec. Sedong

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Pada momen peringatan maulid Nabi Muhammad SAW tahun 2022, PAC Muslimat Kecamatan Sedong, Kabupaten Cirebon mengelar acara pengajian umum dengan penceramah Umi Hj. Aah Muhibah dari Pangandaran yang digelar di halaman Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Sedong. Rabu, (02/11/2022). Kegiatan tersebut dihadiri Wakil Bupati Kabupaten Cirebon, Unsur Muspika dan kuwu se-kecamatan…

Read More

PAC Muslimat Kec. Sedong Gelar Peringatan Maulid Nabi “Pegang Teguh Al-Qur’an dan Sunnah”

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Pada momen peringatan maulid Nabi Muhammad SAW tahun 2022, PAC Muslimat Kecamatan Sedong, Kabupaten Cirebon mengelar acara pengajian umum dengan penceramah Umi Hj. Aah Muhibah dari Pangandaran yang digelar di halaman Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Sedong. Rabu, (02/11/2022). Kegiatan tersebut dihadiri Wakil Bupati Kabupaten Cirebon, Unsur Muspika dan kuwu se-kecamatan…

Read More

Buka MTQ ke-48, Bupati Cirebon Minta Peserta Sportif

CirebonOnline KABUPATEN CIREBON — Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-48 tingkat Kabupaten Cirebon Tahun 2022 secara resmi dibuka oleh Bupati Cirebon, Drs H Imron, M.Ag di Kecamatan Kaliwedi, Selasa (1/11/2022). Dalam sambutannya Bupati meminta kepada seluruh peserta MTQ ini, untuk bisa menerapkan sportifitas dan tidak melulu hanya mengejar kemenangan. “Karena sebenarnya, hikmah dari membaca Al-Qur’an, lebih…

Read More

Kafilah dari 40 Kecamatan Ramaikan Pawai Ta’aruf MTQ ke-48 Tingkat Kabupaten Cirebon

CirebonOnline Kab. Cirebon, — Bupati Cirebon beserta forkopimda, para kepala perangkat daerah, para camat serta forkopimcam menghadiri dan melepas Pawai Ta’aruf MTQ ke-48 Tingkat Kabupaten Cirebon Tahun 2022 di depan kantor Kecamatan Kaliwedi Kabupaten Cirebon, Selasa (1/11/2022). Bupati Cirebon, Drs H. Imron M.Ag menyambut baik penyelenggaraan kegiatan MTQ ke-48 ini dan mengucapkan selamat datang kepada…

Read More

Pemkab Brebes Gencar Keroyokan Tanggulangi Kemiskin Ekstrem

Cirebon Online Kab. Brebes, – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Brebes terus gencar keroyokan menanggulangi kemiskinan ekstrem. Upaya tersebut dilakukan dengan cara melibatkan peran dan intervensi Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, melalui berbagai kegiatan pelatihan dan bantuan stimulant modal usaha. Dijelaskan Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH bahwa angka kemiskinan Kabupaten Brebes sebesar 17,43 persen dari…

Read More

Wakil Wali Kota Cirebon, Melepas Jalan Sehat Muktamar ke-48 Muhammadiyah dan Aisyiyah

CirebonOnline  Kota Cirebon, – Wakil Wali Kota Cirebon, Dra. Hj. Eti Herawati melepas jalan sehat dalam rangka semarak Muktamar ke-48 Muhammadiyah dan Aisyiyah, di depan Balai Kota Cirebon Jalan Siliwangi, Minggu (30/10/2022).  Jalan sehat yang diikuti pelajar dan para kader Muhammadiyah ini disambut antusias. Rute jalan sehat start di depan Balaikota Cirebon Jalan Siliwangi dan…

Read More

Jelang HUT ke 71, IBI Majalengka adakan Donor Darah

CirebonOnline Majalengka, – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Ikatan Bidan Indonesia (IBI) ke 71 tahun 2022, IBI Kabupaten Majalengka bekerjasama dengan Unit Transfusi Darah (UTD) PMI Majalengka mengadakan acara Bakti Sosial Donor Darah. Acara ini dilaksanakan Puskesmas Waringin Kecamatan Palasah. Selasa (01/11/2022). Ketua IBI Kabupaten Majalengka Hj. Euis Kurniasari, SST, M.Keb di sela kegiatan…

Read More

Acara Maulud Nabi Kuwu Tarsono Babakan Losari Kidul “Baca Barjanji Bersama Warga”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Ada 10 mushola di lima dusun yang selesai mengadakan Muludan yang puncaknya di selenggarakan di Mesjid besar yang kali ini di selenggarakan. Insya Allah malamnya di halaman bale Desa di adakan pengajian umum yang mubalighnya dari Kabupaten Kuningan Jawa Barat. “Acara Muludan ini rutin setiap tahun kami selenggarakan, selain untuk…

Read More

Imigrasi TPI Kelas 1 Cirebon Memberikan Pelayanan Terbaik “Menerapkan Paspor 10 Tahun”

Cirebon Online Cirebon, – Pada tanggal 12 Oktober tahun 2022, Direktorat Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM menerbitkan paspor dengan masa berlaku 10 tahun dari paspor sebelumnya yang hanya berlaku selama 5 tahun. “Penerapan masa berlaku paspor menjadi 10 tahun mendapatkan respon yang baik dari masyarakat, khususnya pemohon paspor. Dengan kebijakan baru ini, menjadikan pemanfaatan…

Read More

Mal Pelayanan Publik (MPP) Brebes, Membuka 109 Jenis Layanan

CirebonOnline Brebes, – Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Brebes sudah soft launching di Jalan Pangeran Diponegoro 141 Brebes atau Kantor Bupati Brebes yang lama. MPP membuka 109 jenis layanan dari berbagai instansi dalam satu pintu. Sehingga masyarakat tidak perlu bolak balik, cukup di satu tempat yang bisa menghemat biaya, waktu dan cepat. “MPP menjadikan layanan…

Read More