Kepada Bupati Brebes, Wakil Ketua MPR RI Titip NU dan Muhammadiyah

CirebonOnline Kab. Brebes, – Wakil Ketua MPR RI Dr Zulkifli Hasan menitipkan NU dan Muhammadiyah kepada Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH saat berkunjung ke Pendopo Bupati, Selasa (1/3/2022). Zulkifli menyakini, bila kedua organisasi Islam terbesar itu dijaga, dirawat dan diperhatikan dengan sepenuh hati maka NKRI akan terus berdiri kokoh. “Indonesia bisa aman, fokus…

Read More

Idza Apresiasi BKKBN Pusat Dalam Pengendalian Penduduk Brebes

CirebonOnline Kabupaten Brebes, – Tidak di pungkiri Kabupaten Brebes, memiliki jumlah penduduk terbanyak se Jawa Tengah. Dalam catatan Sensus Penduduk 2020, penduduk Kabupaten Brebes mencapai 1,97 juta jiwa. Maka harus dikendalikan, agar tidak terjadi ledakan penduduk yang bisa menimbulkan permasaalan di kemudian hari.Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH menaruh harapan besar kepada Kepala Badan…

Read More

Bupati Idza “Hulu Gunung Slamet Harus Jadi Hutan Lindung”

CirebonOnline Kab. Brebes, – Bencana banjir Bumiayu, menjadi keprihatinan yang mendalam bagi warga Kabupaten Brebes. Karena sangat tidak umum, daerah pegunungan bisa dilanda banjir bandang. Debit air yang terlalu deras membawa material batu dan pasir serta lumpur, mengindisikan kuatnya kerusakan hutan, terutama di hulu wilayah Kecamatan Sirampog. “Satu-satunya jalan, pegunungan wilayah hulu Sirampog dan sekitarnya…

Read More

Warga Serbu Minyak Goreng

CirebonOnline Kab. Brebes, – Ratusan warga Brebes menyerbu minyak goreng yang dijajakan Dinas Koperasi Usaha Mikro dan Perdagangan (Dinkopumdag) Kabupaten Brebes dan Bulog Divre IV Pekalongan. Mereka rela antri untuk mendapatkan minyak goreng 2 liter dan beras 2,5 kilogram seharga Rp 50 ribu dalam operasi pasar yang digelar di Sub Terminal Angkot Brebes, Jumat (25/2/2022)….

Read More

Pemkab Brebes Serap Aspirasi Masyarakat “Gelar Konsultasi Publik RKPD dan RPD”

CirebonOnline Kab. Brebes, – Untuk menyerap pendapat masyarakat, Pemerintah Kabupaten Brebes menggelar Forum Konsultasi Publik Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2023 dan Rencana Pembangunan Daerah (RPD) 2023-2026, di Aula Baperlitbangda, Kamis (24/02/2022). Forum Konsultasi yang dibuka Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH juga diikuti virtual oleh Camat dan Kepala Desa serta stakeholders lainya di…

Read More

Bangun Sinergi Hukum, Pemkab dan Kejari Brebes Teken MoU

CirebonOnline Kab. Brebes, – Guna membangun sinergi dalam permasalahan hukum, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Brebes dan Kejaksaan Negeri (Kejari) Brebes menandatangani Memorandum of Understanding (MoU). Bentuk kerjasama yang ditandatangani terkait bantuan hukum, pertimbangan hukum dan tindakan hukum lainya. MoU mengenai penanganan permasalahan hukum dibidang Perdata dan Tata Usaha Negara Tahun 2022 tersebut, ditandatangani Bupati Brebes Hj…

Read More

BKPSDMD, Kabupaten Brebes Pengelola Arsip Terbaik

CirebonOnline Kab. Brebes, – Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDMD), Kabupaten Brebes dinobatkan sebagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dengan tata kelola arsip terbaik. Atas prestasinya mendapatkan penghargaan dari Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH. Penilian tersebut, berdasarkan hasil Pengawasan Kearsipan Internal Tahun 2021 dengan predikat memuaskan. Piagam Penghargaan diserahkan disela Rapat Kordinasi…

Read More

Minyak Goreng Kosong, Dinkumdag Brebes Lakukan Sidak

CirebonOnline Kab. Brebes, – Keresahan Masyarakat Kabupaten Brebes terkait langkanya minyak goreng membuat Dinas Koperasi, Usaha Mikro dan Perdagangan (Dinkumdag) Brebes melakukan inspeksi mendadak (Sidak). Sidak dipimpin Kepala Dinkumdag Drs Zaenudin MSi ke sejumlah supermarket, minimarket dan pedagang pasar tradisional, Kamis (17/2). Kekosongan stok minyak goreng memang terjadi dibeberapa tempat, sejak Selasa (15/2) dikarenakan tidak…

Read More

PLN Terjunkan 135 Personil Tingkatkan Kehandalan Jaringan

CirebonOnline Kab. Brebes, – Perusahaan Listrik Negara (PLN) menerjunkan 135 personil khusus yang terbagi atas 14 tim. Mereka menyebar ke titik-titik pemeliharaan di penyulang BBS01 yang menyuplai wilayah Kota dan VIP. Aksi tersebut, dalam rangka Bakti Pekerjaan Dalam Keadaan Bertegangan (PDKB) selama dua hari demi kenyamanan pelanggan sebanyak 146.848 pelanggan di Brebes. Demikian disampaikan Manager…

Read More

Jembatan Kalikeruh Plompong Damai Akhirnya Terwujud

CirebonOnline Kab. Brebes, – Penantian panjang warga Plompong, Kaliloka dan Wanareja untuk memiliki jembatan permanen, akhirnya terwujud. Jembatan sepanjang 80 meter dan lebar 5 meter itu, membentang di atas Kali Keruh Desa Plompong, Kecamatan Sirampog, dan diresmikan Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH, Kamis (10/2/2022). Bupati Idza berharap, jembatan yang menelan anggaran Rp 11…

Read More

Perempuan Sehat, Maka Akan Sehat Keluarga dan Negara

CirebonOnline Kab. Brebes, – Kesehatan perempuan sangat berpengaruh di segala aspek kehidupan. Terbukti ketika perempuan sehat, akan dapat memberikan pelayanan kepada keluarga maupun tugas-tugas lain yang menyangkut kehidupan berbangsa dan bernegara. Tak keliru kalau kemudian perempuan dikatakan sebagai tiang negara, bila tiang tersebut rapuh maka negarapun akan rapuh pula.“Kesehatan perempuan sangat penting, untuk itu harus…

Read More

Bupati Ajak PPAT Tingkatkan Profesionalisme

CirebonOnline Kab. Brebes, – Tanggung jawab notaris selaku Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) dipandang sangat berat. Karena PPAT di era sekarang harus mampu meningkatkan pelayanan masyarakat, utamanya dalam izin pembangunan serta pengurusan akta tanah. Untuk itu, PPAT agar meningkatkan profesionalisme dalam menjalankan tugas dan wewenangnya. Demikian disampaikan Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH saat…

Read More

Kesbangpolda, Antisipasi Konflik Pilkades Serentak di Brebes

CirebonOnline Kab. Brebes, – Guna mengantisipasi potensi konflik saat Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Kabupaten Brebes, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Daerah (Kesbangpolda) Brebes menggelar rapat koordinasi (rakor). Jangan sampai potensi terjadinya Konflik menimbulkan kegaduhan di masyarakat yang dapat menimbulkan kerugian. Demikian disampaikan Kepala Badan Kesbangpolda Brebes Mochamad Sodiq SSTP MSi saat Rakor Ipoleksosbudhankam di…

Read More

Di Awal Tahun, AKI di Brebes Sudah 4 Orang

CirebonOnline Kab. Brebes, – Tidak seperti biasanya, ditahun 2022 yang baru berjalan sebulan kasus Angka Kematian Ibu melahirkan (AKI) sudah terjadi 4 kasus. Hal ini membuat keprihatinan Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH sehingga langsung menggelar rapat koordinasi (Rakor) dengan jajaran terkait, di Pendopo Bupati, Senin (7/2/2022). “Ini persoalan serius, yang harus ditangani bersama…

Read More

Wabup Narjo Ikuti Launching Inpres Nomor 1 Tahun 2022

CirebonOnline Jab. Brebes, – Wakil Bupati Brebes Narjo SH MH didampingi Kepala OPD terkait, mengikuti Launching Instruksi Presiden Republik Indonesia nomor 1 tahun 2022 tentang Optiomalisasi Pelaksanaan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Launching yang digelar secara daring dan luring tersebut dilakukan Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy di Kantornya, Jalan Merdeka Barat, Jakarta…

Read More

Kurangi Emisi Karbon, Randusanga Kulon Ikuti Lomba Hari Habitat

CirebonOnline Kab. Brebes, – Dukuh Sigempol, Desa Randusanga Kulon, Brebes bertekad mengurangi emisi karbon dengan mendayagunakan Pulau Tangsi sebagai pusat hutan mangrove. Dataran tanah timbul seluas 2274 hektar yang penuh rerimbunan pohon mangrove juga akan dibangun track-track dan gazebo pemancingan ikan. Sehingga bisa menjadi destinasi wisata perairan yang mampu mensejahterakan warga sekitar. “Kami akan menfungsikan…

Read More

Kinerja Pelayanan Publik, Menjadi Tolok Ukur Good Governance

CirebonOnline Kab. Brebes, – Kinerja manajemen pelayanan publik menjadi salah satu ukuran pemerintah kebupaten (Pemkab) yang baik. Dalam artian, semakin baik pelayanan publik maka dianggap Pemkab semakin baik dan profesional. Untuk mewujudkan hal tersebut, perlu kerja keras dalam pelayanan publik yang prima sebagai bagian dari good governance atau pemerintahan yang baik. Demikian disampaikan Bupati Brebes…

Read More

Jateng Supermarketnya Bencana, PMI Harus Siaga

CirebonOnline Kab. Brebes, – Provinsi Jawa Tengah sebagai daerah yang memiliki karakteristik unik, karena terdiri dari pesisir, dataran rendah hingga tinggi, berpotensi terjadi bencana. Bahkan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo pernah mengatakan, bahwa Jateng menjadi Supermarketnya bencana. Dalam artian, segala macam bencana bisa melanda Jawa Tengah. Demikian disampaikan Wakil Ketua Pengurus Palang Merah Indonesia (PMI)…

Read More

Hari Jadi Brebes, Puluhan Anak Bumiayu Disunat Masal

CirebonOnline Kab. Brebes, – Sebanyak 28 anak dari Bumiayu dan sekitarnya mengikuti sunatan masal. Mereka disunat dalam rangka Hari Jadi ke-344 Kabupaten Brebes. Jerit tangis mewarnai prosesi sunatan masal akibat ketakutan, yang berlangsung di lantai 2, kompleks Pendopo Bumiayu, Jumat (28/1/2022). Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH berharap, anak-anak yang disunat menjadi anak yang…

Read More

MUI Brebes Ajak Tangkal Radikalisme dan Terorisme

CirebonOnline Kab. Cirebon,- Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Brebes KH Sholahudin Masruri mengajak seluruh elemen masyrakat untuk menangkal gerakan radikalisme dan terorisme yang masih marak di Indonesia. Apalagi radikalisme yang berdalih agama sehingga merugikan umat Islam. Untuk itu, MUI akan melakukan berbagai program yang dapat membendung radikalisme, khususnya di Kabupaten Brebes. Demikian disampaikan KH…

Read More

Ribuan Akseptor KB, Ditargetkan Pasang Kontrasepsi di Hari Jadi Brebes

CirebonOnline Kab. Cirebon, – Ribuan Akseptor Keluarga Berencana (KB) se Kabupaten Brebes ditargetkan pasang alat kontrasepsi dalam rangkaian Hari Jadi ke-344 Kabupaten Brebes tahun 2022. Mereka mendapat pelayanan 17 Puskesmas terdekat, tanpa dipungut biaya alias gratis. Demikian disampaikan Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH disela meninjau pelaksanaan pelayanan KB Gratis di Puskesmas Wanasari, Kemurang…

Read More

Idza : islamic Center Potensial Jadi Pasar Malam

CirebonOnline Kab. Brebes,- Bupati Brebes hj Idza Priyanti SE MH menilai, Kawasan Islamic Center Brebes sangat potensial menjadi Pasar Malam. Terbukti saat Gelar Porduk Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) peminatnya sangat membludak sebagai upaya peningkatan ekonomi pasca pandemi Covid-19. Gelar Produk UMKM dalam rangka Hari Jadi ke-344 Kab Brebes menjadi indikator perlu digelar pasar…

Read More

Lima Point Mengubah Nasib Pengasuh Pondok Pesantren Darussalam Jatibarang

CirebonOnline Kabupaten Brebes,- KH Syeh Sholeh Muhammad Basalamah menunjukan ada lima hal penting yang bisa mengubah hidup manusia lebih baik. Meski demikian, tidak serta merta perubahan hidup manusia terwujud, karena harus diikhtiarkan. Syeh Sholeh mengatakan hal tersebut saat tausiyah pada Pembinaan Mental (Bintal) bagi Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kabupaten Brebes, di Pendopo Bupati, Jumat (21/1/2022)….

Read More

Pendopo Bumiayu, Kado Terindah Buat Masyarakat Brebes

CirebonOnline Kab. Brebes,- Peresmian Pendopo Bumiayu, Kabupaten Brebes merupakan kado terindah untuk masyarakat dan Pemerintah Kabupaten Brebes. Pasalnya, dipersembahkan bertepatan dalam momentum rangkaian peringatan Hari Jadi ke-344 Kabupaten Brebes. Artinya, masyarakat bisa mendapatkan manfaat untuk berbagai kegiatan yang positif terutama bagi warga masyarakat Brebes wilayah Selatan. Hal tersebut disampaikan Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE…

Read More