Pj Wali Kota Cirebon Hadiri Pisah Sambut Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kanwil Kemenkumham Jabar

Cirebon Online Bandung, – Pj Wali Kota Cirebon, Drs H Agus Mulyadi MSi turut hadir dalam acara Pisah Sambut Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat, yang dilaksanakan di Bandung pada Selasa (27/8/2024). Acara ini menandai pergantian posisi Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM dari Andi Taletting Langi…

Read More

Aliansi Pemuda Cirebon Timur, Resmi Adukan PT Chinli Internasional Footwer Indonesia “Ke Ombudsman RI”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Aliansi Pemuda Cirebon Timur resmi melayangkan surat pengaduan dengan perihal pengaduan masyarakat Aliansi Pemuda Cirebon Timur kepada PT Chinli Internasional Footwer Materials Indonesia karena tidak berizin. Hal ini dilakukan oleh Aliansi Pemuda Cirebon Timur, akibat dari pihak PT Chinli Internasional Footwer Materials Indonesia tidak respon dan menemui pada saat aksi…

Read More

Kapolresta Cirebon Adakan “Police Go To School” Di SMK Muhammadiyah Lemahabang

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Kapolresta Cirebon bersama jajarannya melakukan program Police Go To School ke SMK Muhammadiyah Lemahabang, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat dengan mengusung tagline “Damai itu Bukan Dicari tapi Diciptakan”. Acara tersebut di hadiri Kepala sekolah SMK Muhammadiyah Ruspandi, Kasat Intel Polresta Cirebon, Kompol Joni Surya Nugraha, Kasat Lantas Polresta Cirebon, Kompol Mangku…

Read More

Hari Pertama KPU Majalengka terima Pasangan Bacalon Bupati dan Wakil Bupati pasangan Karna Sobahi – Koko Suyuko

Cirebon Online Majalengka, – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Majalengka di tahapan hari pertama pedaftaran pasangan bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati. KPU menerima secara resmi berkas pendaftaran pasangan Dr.H. Karna Sobahi, M.M.Pd dan Koko Suyoko sebagai calon Bupati dan calon Wakil Bupati Majalengka 2024 yang di usung dari Partai PDIP, PKS, Partai Umat, PBB,…

Read More

Hutan Bukit Azimut Waled Di Lalap Si Jago Merah Menjalar “50 Meter Lagi Ke pemukiman Warga”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Bukit azimut yang terletak di perbatasan antara Kabupaten Kuningan dan Cirebon di kelilingi hutan tropis yang sangat indah dengan suasana sejuk. Sejak siang tadi sebagian hutan yang mengelilingi bukit azimut terbakar api. Kejadian tersebut bermula dari atas bukit yang bertengger patung perjuangan proklamasi dan terus merambat ke bawah. “Karena deburan…

Read More

Rayakan HUT RI Ke 79 dan Ulang Tahun Bunda Maria Ke 30 “Gelar Karnaval Budaya Pemersatu Bangsa Indonesia”

Cirebon Online Kota Cirebon, – Dalam rangkaian memeriahkan peringatan ulang tahun kemerdekaan Indonesia yang ke-79, dan ulang tahun ke-30 Paroki Bunda Maria pada Oktober mendatang. Gereja Bunda Maria merayakan semarak parade karnaval budaya yang disambut antusias oleh umat Katolik, elemen dan tokoh masyarakat sekitar. Acara tersebut dihadiri tokoh agama Islam, Budha, Hindu, Khong hucu, Vihara,…

Read More

SMK Muhammadiyah Terus Kembangkan “Edukasi dan Terapkan Siswa Teknologi Terbaru”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – SMK Muhammadiyah Lemahabang Kabupaten Cirebon, terus lakukan edukasi para siswa dengan teknologi sepeda motor terbaru. Hal ini merupakan bentuk dari pengembangan dan untuk kemajuan sebagai sekolah binaan Yamaha otomotif terbesar tersebut memberikan pelatihan bagi para guru guna diteruskan pada siswa. Disampaikan Kepala SMK Muhammadiyah Lemahabang, Ruspandi melalui Kepala Konsentrasi Keahlian…

Read More

Pj Walikota Cirebon Dukung Pelaksanaan Konferensi PWI Kota Cirebon

Cirebon Online Kota Cirebon, – Penjabat (Pj) Walikota Cirebon Drs H Agus Mulyadi MSi dengan tegas menyatakan dukungannya terhadap pelaksanaan Konferensi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Cirebon. Dalam pertemuan tersebut di sampaikan Agus Mulyadi, bahwa Pemerintah Daerah Kota Cirebon mendukung pelaksanaan Konferensi PWI Kota Cirebon yang akan digelar pada awal Oktober 2024 mendatang. Dan, pihaknya…

Read More

Heboh Video Syur Pelajar SMP Cirebon Timur “Orang Tua Siswa Was-was”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Lagi Cirebon Timur heboh, setelah bumingnya tawuran antar pelajar yang mengakibatkan seorang siswa SMP meninggal dunia beberapa Minggu yang lalu. Kini Cirebon Timur kembali viral dan heboh dengan beredarnya video asusila yang diduga diperankan oleh siswi SMP Negeri 2 Ciledug dengan pemeran laki-laki pada video tersebut belum diketahui berasal dari…

Read More

PT. Taekwang Masih Bungkam, Ratusan Massa Kembali Aksi Damai “Tuntut Kearifan Lokal”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – PT Taekwang Kecamatan Pabedilan, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Belum memberikan jawaban terkait aksi damai Aliansi Pemuda Cirebon Timur (APCT) bersama perwakilan masyarakat Pabedilan dan sekitar pabrik. PT. Taekwang masih bungkam dengan adanya aksi damai masyarakat kecamatan Pabedikan dan lingkungan pabrik setempat. Akhirnya massa kembali mendatangi lokasi pabrik tersebut untuk kedua…

Read More

KAI Daop 3 Cirebon Permohonan Maaf atas Terganggunya Perjalanan Kereta Api Karena Adanya Perbaikan Jalan Rel

Cirebon Online Cirebon, – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 3 Cirebon meminta maaf atas gangguan operasional perjalanan Kereta Api jarak jauh dampak dari adanya pekerjaan perawatan jalur Kereta Api pada jalur hilir di KM 157+1/2 antara Stasiun Terisi sampai Kadokangabus di wilayah Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Manager Humas Daop 3 Cirebon, Rokhmad Makin Zainul…

Read More

Peringatan Hari Jadi Ke-79 Provinsi Jawa Barat: Komitmen Terhadap Kemajuan Pembangunan

Cirebon Online BANDUNG, – Penjabat (Pj) Wali Kota Cirebon, Drs H Agus Mulyadi MSi didampingi oleh Pj Sekda Kota Cirebon, M Arif Kurniawan ST bersama jajaran kepala perangkat daerah dan Forkopimda Kota Cirebon, turut menghadiri peringatan Hari Jadi ke-79 Provinsi Jawa Barat. Acara yang berlangsung di Bandung ini diisi dengan berbagai kegiatan, termasuk Rapat Paripurna…

Read More

Kemenkeu Satu Wilayah Bekasi dan Bogor, Gelar Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79

Cirebon Online Bogor, – Kemenkeu Satu Jawa Barat Wilayah Bekasi dan Bogor menggelar upacara dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2024 yang diselenggarakan di Lapangan KPPN Tipe A1 Bogor. Sabtu (17/8/2024). Upacara tersebut dipimpin oleh Kepala Kanwil DJP Jawa Barat III sekaligus Plt. Kepala Kanwil DJP Jawa Barat II,…

Read More

Tantangan Ekstrem HUT RI ke 79, PT KAI Adakan Lomba Tarik Mesin Seberat 45 Ton “Bakar Semangat Nasionalisme”

Cirebon Online CIREBON, – Memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79, Depo Balai Yasa Mekanik di Cirebon dipenuhi semangat kebangsaan yang membara. Hari ini, sebuah lomba unik digelar, yakni lomba tarik Mesin Perawatan Jalan Rel (MPJR). Tidak main-main, yang ditarik oleh para peserta adalah mesin seberat 45 ton. Lomba yang digelar oleh PT….

Read More

Pj. Bupati Dedi Supandi Kukuhkan 32 Paskibraka Tingkat Kabupaten Majalengka

Cirebon Online MAJALENGKA, – Penjabat Bupati Majalengka, Dedi Supandi mengukukuhkan 32 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) pada peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 tingkat Kabupaten Majalengka, bertempat di Pendopo Gedung Negara. Kamis (15/08/2024). Mereka akan bertugas mengibarkan dan menurunkan Bendera Pusaka Merah Putih yang akan dilaksanakan di Lapang GGM, Sabtu 17 Agustus 2024. 32…

Read More

PLTS di Stasiun Cirebon Di Realisasikan KAI Daop 3 Cirebon

Cirebon Online Kota Cirebon, – PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 3 Cirebon merealisakan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) di Stasiun Cirebon untuk mengefisienkan konsumsi listrik. Manager Humas Daop 3 Cirebon Rokhmad Makin Zainul mengatakan, PLTS tersebut berupa pemasangan panel surya di Stasiun Cirebon dengan kapasitas sebesar 46.20 kWp. Terhitung selama sepuluh bulan pemakaian dari…

Read More

Dalam Memeriahkan HUT RI Ke-79, KAI Hadirkan Ornamen Khusus di Kereta Api dan Stasiun

Cirebon Online Kota Cirebon, – PT Kereta Api Indonesia (Persero) memeriahkan momen HUT RI Ke-79 dengan menghadirkan ornamen nuansa merah putih pada Lokomotif, Kereta, dan Stasiun. Tujuannya agar pelanggan kereta api dapat merasakan nuansa kemerdekaan saat berada di stasiun maupun di atas kereta api. “Pemasangan hiasan nuansa kemerdekaan di berbagai titik pelayanan KAI ini merupakan…

Read More

Ono Surono Tegaskan, Pentingnya Peran Media “Dalam proses Kampanye Politik Di Dunia Digital”

Cirebon Online Cirebon, – Ketua DPD Jawa Barat dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Ono Surono, menyoroti pentingnya peran lembaga penyiaran dan media dalam proses kampanye politik. Terutama dalam konteks perkembangan dunia digital yang sangat pesat. Disampaikan Ono Surono, bahwa media elektronik, cetak, televisi dan radio menjadi alat yang sangat efektif serta efisien dalam menyampaikan…

Read More

HUT Pramuka ke – 63 Ketua Kwarcab Majalengka Drs. H. Eman Suherman Dapat Penghargaan Lencana Melati

Cirebon Online MAJALENGKA, – Ribuan anggota Pramuka memadati Lapang Gelanggang Generasi Muda ( GGM ) Majalengka Kulon, Rabu ( 14/08/2024 ). Mereka akan mengikuti Apel besar Peringatan Hari Jadi Pramuka Ke-63 tahun 2024 tingkat Kwartir Cabang ( Kwarcab ) Gerakan Pramuka Kabupaten Majalengka. Pembina upacara pada apel besar peringatan Hari Jadi Pramuka ke – 63…

Read More

Ekonomi Global Masih Belum Stabil “APBN Sebagai Shock Absorber di Jawa Barat”

Cirebon Online Bandung, – Ekonomi global masih dibayangi ketidakpastian. Geopolitik masih menjadi faktor risiko terbesar antara lain meningkatnya konflik dan friksi antar negara (perang di Ukraina, krisis Timur Tengah yang bertambah dengan keterlibatan Iran, dan eskalasi trade war antara AS dan Tiongkok). Mengakibatkan dinamika pasar keuangan (volatilitas nilai tukar dan yield), dan lemahnya prospek pertumbuhan…

Read More

Puluhan Calon TKW Asal Cirebon Ramai Ramai Mengundurkan Diri “Karena Tak Kunjung Interview dan Penempatan”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Sebanyak Lima puluh Satu Calon Tenaga Kerja Wanita (TKW) asal Kabupaten Cirebon, Propinsi Jawa barat. Ramai-ramai mengundurkan diri dari Perusahaan atau PT yang menaungi para pekerja migran indonesia (PMI). Pengunduran diri para Calon Pekerja TKW tersebut bukanya tanpa sebab, hal ini di karenakan calon pekerja asal Cirebon tak kunjung ada…

Read More

Satlantas Polresta Cirebon Razia Kendaraan Di Depan Gerbang Sekolah “KBM Terganggu, Pengurus SMK Muhammadiyah Lemahabang Protes”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Satlantas Polresta Cirebon melakukan razia kendaraan pada saat masuk jam sekolah, di depan gerbang sekolah SMK Muhammadiyah Lemahabang Kabupaten Cirebon Jawa Barat. Senin (12/8/2024). Akhirnya belasan kendaraan di amankan dalam razia tersebut karena pelanggaran tidak menggunakan helm dan tidak dilengkapi surat – surat kendaraan. Bukan hanya para siswa saja, sekolah…

Read More

Antisipasi Kerawanan Pilkada 2024 Bawaslu Majalengka Launcing Gakkumdu

Cirebon Online MAJALENGKA, – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Majalengka Melaksanakan launching Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tahun 2024, di Garden Hotel, Rabu (7/8/2024). Turut hadir pada Kegiatan ini Sentra Gakkumdu Kabupaten Majalengka, Bawaslu Kapolres, Kajari, Dandim , Kesbabgpol, Camat dan Panwas Kecamatan. Ketua Bawaslu Majalengka Dede Rosada mengatakan…

Read More

Program Pro Rakyat: Karna Sobahi Gaji Guru Ngaji dan Imam Masjid di Majalengka Setiap Bulan

Cirebon Online MAJALENGKA, – Di tengah kesibukan memajukan infrastruktur dan perekonomian, Bupati Majalengka, H. Karna Sobahi, tidak pernah melupakan masyarakatnya yang berada di garis depan dalam menjaga moral dan spiritual masyarakat. Perhatian yang tulus ini diwujudkan melalui program bantuan bulanan bagi ribuan masyarakat yang bergerak pada kepentingan umat seperti guru ngaji, imam masjid, marbot, dan…

Read More

Nelayan Desa Mundu Pesisir Gelar Tradisi Leluhur “Nadran Simbol Rasa Syukur dan Budaya”

Cirebon Online Kabupaten Cirebon, – Para nelayan dan pemerintah Desa Mundu Pesisir, kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Mengadakan pesta laut (Nadran) sebagai rasa syukur para nelayan dari hasil berlimpah di lautan atas nikmat Allah Swt. Dalam kegiatan tersebut, di hadiri Muspika Kecamatan Mundu, Kapolsek Mundu, Iptu Didi, Danramil, para Kuwu, perangkat dan lembaga desa,…

Read More